Pages

Tips Menjalankan Bisnis PPC(Pay Per Click) Menggunakan Blog


Iklan PPC(Pay Per Click) dapat dikatakan sebagai jenis iklan yang sangat terkenal dan banya difavoritkan untuk mengembangkan nama sebuah bisnis ataupun produk. Iklan jenis ini sendiri biasanya sangat efektif untuk anda yang menghasilkan uang dari blog anda, anda dapat menempatkan iklan PPC(Pay Per Click) ini pada blog anda guna menghasilkan uang receh untuk kantong anda. Bicara sedikit mengenai definisi PPC(Pay Per Click), PPC(Pay Per Click) dapat dijelaskan sebagai jenis iklan online yang basis pembayarannya dilakukan apabila iklan PPC(Pay Per Click) yang dicantumkan di blog marketer PPC diklik oleh visitor atau pengunjung. Meski terdengar praktis, hanya sedikit marketer PPC(Pay Per Click ) yang berhasil dengan bisnis ini. Untuk anda yang tertarik mencoba menghasilkan uang dari internet dengan menjalankan iklan PPC(Pay Per Click), berikut ada beberapa tips yang dapat membantu anda:

Mengupdate artikel secara rutin
Untuk membuat suatu blog dikunjungi tentunya blog terkait haruslah memiliki konten yang menarik untuk dibaca. Terlebih jika anda bukan hanya seorang pengiklan PPC(Pay Per Click) namun juga seorang adsense publisher, anda sudah barang tentu harus mengupdate secara teratur konten di blog anda agar traffic/ lalu lintas kunjungan ke blog anda tetap ramai. Konten yang anda update juga dapat sesuaikan dengan jenis iklan PPC( Pay Per Click) yang anda jalankan. Sebagai contoh, apabila anda menjalankan iklan PPC(Pay Per Click) untuk suatu brand pakaia/ dress ibu hamil, anda dapat mempublish artikel terkait dengan cara memilih maternity dress ataupun sekitar fashion maternity dress yang happening saat ini.

Memabangun backlink untuk blog anda
Menjalankan sebuah bisnis PPC(Pay Per Click) tentu membutuhkan sebuah blog yang memenuhi syarat SEO(Search Engine Optimization) secara baik, backlink adalah salah satu syarat yang harus dimiliki blog untuk dapat dikatakan memenuhi SEO(Search Engine Optimization). Kaitannya dengan bisnis PPC(Pay Per Click) tentu sudah dapat anda tebak dimana PPC(Pay Per Click) adalah jenis iklan berbayar yang tergantung dengan jumlah klikan untuk mendapatkan bayaran. Sudah jelas untuk mendapatkan klikan yang banyak, anda juga harus memiliki traffic blog yang baik bukan?. Membangun backlink yang berkualitas untuk blog adalah salah satu langkah SEO(Search Engine Optimzation) yang dapat meningkatkan visibilitas blog anda di mesin pencari sehingga dapat berpotensi menghasilkan lebih banyak pengunjung.

Menempatkan iklan PPC
Ada pepatah yang mengatakan lokasi menentukan keberhasilan, mungkin hal ini dapat dikatakan nyaris sama dengan penerapannya di iklan PPC(Pay Per Click) pada blog. Jika anda meletakan iklan PPC(Pay Per Click) di posisi yang salah, maka kemungkinan besa anda akan mendapatkan penghasilan yang sedikit dari iklan PPC(Pay Per Click ) yang anda pasang pada blog anda. Untuk penempatan iklan sendiri, pada umumnya penempatan terbaik dapat dilakukan pada header, sidebar dan juga di bawah postingan yang anda publish.

Sponsor:
jasa pembuatan website






Unknown

Phasellus facilisis convallis metus, ut imperdiet augue auctor nec. Duis at velit id augue lobortis porta. Sed varius, enim accumsan aliquam tincidunt, tortor urna vulputate quam, eget finibus urna est in augue.

1 komentar: