Pages

Cara Membuat Website E-Commerce Mudah

Toko online saat ini dapat dikatakan sebagai media yang banyak dijadikan opsi oleh para pebisnis untuk berbisnis. Bukan memilih tanpa sebab, toko online atau yang juga banyak dikenal dengan nama website e-commerce memang memiliki keunggulan untuk berbisnis. Sebut saja salah satu keunggulan dari website e-commerce alias toko online adalah biaya yang digunakan untuk memulainya relatif murah dibandingkan bisnis fisik, selain itu jangkaun promosinya juga lebih luas lantaran memanfaatkan media internet.

Banyak orang berpikir bahwa membuat toko online adalah hal yang sulit dilakukan, namun hal tersebut tidak tepat. Membuktikannya, berikut adalah cara membuat website e-commerce atau toko online dengan praktis.

Mendaftarkan nama domain toko online anda
Hal pertama yang harus anda lakukan ketika memutuskan untuk membuka toko online adalah membeli domain. Domain akan mempermudah visitor atau audience dalam menemukan toko online anda. Untuk bagian ini, TNC Digital Media merupakan web hosting yang dapat membantu anda dalam menyediakan nama domain untuk website e-commerce anda dengan harga yang terjangkau.

Menyediakan space atau hosting untuk toko online anda
Langkah selanjutnya dari cara membuat website e-commerce alias toko online adalah dengan menyediakan space yang akan menampung data-data website e-commece. Tanpa space atau hosting yang tepat , website e-commerce anda tidak akan bekerja dengan optimal. Pemilihan dari hosting atau besar space yang dibutuhkan untuk website biasana didasarkan pada kebutuhan, khusus untuk website e-commerce, anda membutuhkan space dan bandwidth yang lebih besar.

Mempersiapkan design dan juga bahan atau konten toko online
Selanjutnya dan masih terkait dengan cara membuat website e-commerce atau toko online adalah mempersiapkan design dan konten untuk toko online anda. Konten haruslah anda persiapkan untuk mengisi toko online yang anda bangun, sedangkan design berperan untuk menarik dan juga mempermudah visitor toko online anda dalam mengkexplore website e-commerce anda atau toko online anda.

Sebenarnya terdapat 2 cara yang dapat anda pilih untuk melengkapi konten dari website e-commerce atau toko online anda, yakni:

Cara instan
Cara instan ini dapat ditempuh dengan mengandalkan software ataupun script tertentu seperti OS Commerce, Wordpress, PHPbb, Joomla dan lainnya. Anda hanya melakukan instalasi softawer atau script tersebut melalui control panel website anda.

Cara manual
Cara manual untuk mengisi konten website e-commerce atau toko online ini dapat dikatakan cukup rumit dilakukan untuk anda yang kurang paham dengan IT. Hal tersebut dikarenakan, proses pengisian konten akan melibatkan banyak bahasa HTML agar file dapat terbaca oleh browser anda. Contohnya, untuk konten tulisan, anda harus mengubah text menjadi file HTML.

Itulah cara membuat website e-commerce atau toko online yang dapat membantu anda dalam pembangunan toko online dan bisnis anda.

Sponsor "jasa pembuatan website"

Unknown

Phasellus facilisis convallis metus, ut imperdiet augue auctor nec. Duis at velit id augue lobortis porta. Sed varius, enim accumsan aliquam tincidunt, tortor urna vulputate quam, eget finibus urna est in augue.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar